Posted by : Echo PFM Monday, July 18, 2016



Pabrik  : Graha Farma

Komposisi : Human factor VIII.

Indikasi : Pengobatan & pencegahan perdarahan akut & perdarahan pra & pasca op pd pasien hemofilia A (defisiensi faktor VIII kongenital) & pd pasien dg penurunan aktivitas faktor VIII yg didapat.

Dosis : Dosis bersifat individual.

Kontra Indikasi : Hipersensitivitas.

Perhatian Khusus : Reaksi anafilaksis.

Efek Samping Obat : Reaksi ringan misalnya urtikaria (diterapi dg antihistamin & kortikosteroid). Hentikan penggunaan pd kasus reaksi lebih berat (misalnya syok anafilaksis), obati dg kortikosteroid dosis tinggi, dilanjutkan dg  adrenalin yg diberikan scr lambat.

Kategori Kehamilan (US FDA)  
Kategori C: Studi pada binatang percobaan telah memperlihatkan adanya efek samping pada janin (teratogenik atau embroisidal atau lainnya) dan tidak ada studi terkontrol pada wanita, atau studi pada wanita dan binatang percobaan tidak dapat dilakukan. Obat hanya boleh diberikan jika besarnya manfaat yang diharapkan melebihi besarnya risiko terhadap janin.

Kelas MIMS : Hemostatik


Klasifikasi Obat : Obat Keras (G)

Sediaan/Kemasan/Harga
Aafact inj 1000 IU :  10 mL x 1's (Rp4,670,000/vial)
Aafact inj 500 IU : 5 mL x 1's (Rp2,345,455/vial)

No. Registrasi : DKI1306700680A1

(Sumber MIMS Indonesia, www.pom.go.id)


Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Selamat Datang Di Info Medikasi

- Copyright © Informasi dan Edukasi Konsumsi Obat dan Pangan Olahan -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -